![[BUKU] PEMBERDAYAAN EKONOMI BERBASIS KESEJAHTERAAN MASYARAKAT PESISIR](https://keruangriset.pancabudi.ac.id/assets/upload/image/press3-1700228120.png)
PEMBERDAYAAN EKONOMI BERBASIS KESEJAHTERAAN MASYARAKAT PESISIR
Penulis : Annisa Ilmi Faried, Diwayana Putri Nasution
Ukuran: 15,5 x 23 cm
Mewujudkan masyarakat yang berkembang memerlukan pengembangan sumber daya masyarakat, penciptaan kondisi sosial yang kondusif, dan penggunaan sumber daya alam sebanyak mungkin untuk kepentingan masyarakat. Menurut temuan penelitian ini, kegiatan ekonomi akan memberikan dampak yang menguntungkan bagi pelaku ekonomi. Dalam arti yang lebih luas, perdebatan dalam ekonomi kesejahteraan terkait erat dengan latar belakang sosial masyarakat pesisir